Kaum muda memegang peranan penting dalam gerakan perubahan. Menurut hasil Sensus Penduduk tahun 2020, penduduk Indonesia didominasi oleh kaum muda dimana 75,49 juta atau 27,94% adalah generasi Z dan 69,38 juta atau 25,87% adalah generasi millennial. Jumlah yang signifikan tersebut…